Menguak Strategi Implementasi SAK EMKM
Abstract
Penelitian bertujuan untuk mengidentifikasi bagaimana implementasi SAK EMKM (Y) dipengaruhi oleh pemahaman akuntansi (X1), kualitas sumber daya manusia (X2), dan pemanfaatan teknologi (X3) yang dimediasi dengan niat (Z). Objek penelitian adalah UMKM di Kota Pontianak, Kalimantan Barat. Data penelitian ini dikumpulkan melalui kuesioner online dan dianalisis menggunakan regresi linear berganda dan Moderated Regression Analysis (MRA). Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan, ditemukan bahwa implementasi SAK EMKM (Y) dapat dipengaruhi oleh pemahaman akuntansi (X1), kualitas sumber daya manusia (X2), dan pemanfaatan teknologi (X3). Selain itu, niat (Z) memperkuat pengaruh kualitas sumber daya manusia (X2) dan pemanfaatan teknologi (X3) terhadap implementasi SAK EMKM (Y). Namun, niat (Z) memperlemah pengaruh pemahaman akuntansi (X1) terhadap implementasi SAK EMKM (Y).
References
Afi, S. N., Maslichah, M., & Rudhiningtyas, D. A. (2024). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Implementasi SAK EMKM pada UMKM di Malang Raya. Jurnal Ilmiah Riset Akutansi, 13(01), 116–124.
Agustini, S., & Aprila, N. (2023). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Implmentasi Sak Emkm Pada Umkm di Kota Bengkulu. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (JIMEA), 7(3), 1499–1516. https://doi.org/10.31955/mea.v7i3.3552
Anjani, S. P., & Saharsini, A. (2022). Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Penerapan Sak Emkm Pada Umkm Batik Di Surakarta. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 1(2), 558–569. https://doi.org/10.55681/sentri.v1i2.257
Azizah, N., & Wildania, N. (2023). Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi Akuntansi, Kompetensi Pelaku Usaha UMKM dan Pemahaman SAK EMKM Terhadap Kualitas Laporan Keuangan UMKM (Studi Empiris Pada UMKM Kecamatan Wonokromo Surabaya). Doctoral Dissertation, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Bappeda. (n.d.). UMKM Pontianak Berkembang Pesat. Retrieved September 6, 2024, from https://bappeda.pontianak.go.id/berita/umkm-pontianak-berkembang-pesat
Darmasari, L. B., & Wahyuni, M. A. (2020). Pengaruh Sosialisasi SAK EMKM, Pemahaman Akuntansi, dan Tingkat Kesiapan Pelaku UMKM Terhadap Implementasi SAK EMKM dalam Penyusunan Laporan Keuangan pada UMKM di Kabupaten Buleleng. JIMAT (Jurnal Mahasiswa Akuntansi) Universitas Pendidikan Ganesha e-ISSN: 2614-1930, 11(2), 136–146. https://doi.org/10.23887/jimat.v11i2.25932
Darono, A. (2021). Insentif Pajak untuk Menekan Dampak Buruk Pandemi COVID-19 Berlanjut di Tahun 2021. Kemenkeu. https://pen.kemenkeu.go.id/in/post/insentif-pajak-untuk-menekan-dampak-buruk-pandemi-covid-19-berlanjut-di-tahun-2021
Data, S. (2024, August). Satu Data Kota Pontianak | Data Usaha Mikro, Kecil dan Menengah di Kota Pontianak. https://satudata.pontianak.go.id/dataset/data-jumlah-umkm-di-kota-pontianak
Dewi, L. G. K., Dewi, N. L. P. S., & Ayu, P. C. (2020). Buku Ajar Teori Akuntansi (D. N. S. Werastuti (ed.)). UD Surya Grafika.
Didied, N. M., Rahman, A., & Kholid, M. N. (2024). Determinants: implementation of SAK EMKM financial accounting standards for MSMEs. International Journal of Research in Business and Social Science (2147- 4478), 13(5), 684–697. https://doi.org/10.20525/ijrbs.v13i5.3498
Embu, A. S., Herdi, H., & Lamawitak, P. L. (2024). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemahaman Pelaku UMKM dalam Menyusun Laporan Keuangan Berdasarkan SAK EMKM di Kelurahan Kota Uneng. Anggaran : Jurnal Publikasi Ekonomi Dan Akuntansi, 2(3), 336–359. https://doi.org/10.61132/anggaran.v2i3.813
Fitriyani, E., & Darisman, M. (2022). Cerita Korban PHK, Terjun Bikin UMKM hingga Raup Omzet Puluhan Juta | kumparan.com. Kumparan.Com. https://kumparan.com/kumparanbisnis/cerita-korban-phk-terjun-bikin-umkm-hingga-raup-omzet-puluhan-juta-1xUr1S4Epoa/full
Hamzani, U., & Achmad, D. (2018). Accounting and Finance Review Bankruptcy Prediction: SMEs Case Study in Pontianak, Indonesia. Accounting and Finance Review, 3(1), 9–15. www.gatrenterprise.com/GATRJournals/index.html
Hartini, S. (2022). Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Dalam Proses Implementasi Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil Dan Menengah (Sak EMKM) Pada UMKM di Kabupaten Pati (Tahun 2020-2021). http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/27882%0Ahttp://repository.unissula.ac.id/27882/1/31401800166_fullpdf.pdf
Indonesia, C. (2024). Angka PHK Terus Naik, Sudah 46.240 Buruh Jadi Korban per Agustus 2024. CNN Indonesia. https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20240903063624-92-1140313/angka-phk-terus-naik-sudah-46240-buruh-jadi-korban-per-agustus-2024
Indraini, A. (2024). OJK Bakal Terbitkan Aturan Kemudahan Pinjaman Bagi UMKM. Detik Finance. https://finance.detik.com/moneter/d-7541438/ojk-bakal-terbitkan-aturan-kemudahan-pinjaman-bagi-umkm
Januari, T. P., Maulidia, R., & Desyana, G. (2024). Implementation Of Financial Accounting Standards For Micro, Small And Medium-Sized Entities (SAK EMKM) On F & B MSMEs In Pontianak. Jurnal Ekonomi, 13(03), 1830–1844. https://doi.org/10.54209/ekonomi.v13i03
Junaidi, A., Yuniarti, R., & Vitri, C. L. (2023). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Implementasi SAK-EP Pada Umkm di Kecamatan Ratu Samban Kota Bengkulu. Prosiding Seminar Nasional Ekonomi Bisnis & Akuntansi, 3, 214–223. https://ejurnal.umri.ac.id/index.php/sneba/issue/view/253
Koto, F. (2023). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pemahaman Umkm Terhadap Penyajian Laporan Keuangan Berdasarkan Sak Emkm. In Universitas Jambi.
Krisna, A. D., & Purwanti, L. (2023). Analisis Faktor yang Mempengaruhi Minat UMKM dalam Menyusun Laporan Keuangan Sesuai SAK EMKM. Telaah Ilmiah Akuntansi Dan Perpajakan, 1(1), 97–107.
Kusumasari, K. Dela, & Diatmika, I. P. G. (2022). Pengaruh Pemahaman Teknologi Informasi, Pendidikan, Umur Usaha dan Motivasi Terhadap Implementasi SAK EMKM Pada UMKM di Kabupaten Tabanan. JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi), 13(03), 843–855.
Lasmi, S., Rusmita, S., & Ikhsan, S. (2024). Analisis Penerapan SAK EMKM pada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah Teh Poci Siantan. Jurnal Akuntansi, Keuangan Dan Perpajakan, 7(2), 103–111.
Lestari, M. W. (2021). Pengaruh Pemahaman Akuntansi Terhadap Implementasi EMKM dengan Niat Sebagai Variabel Mediasi.
Majid, N., Nurjanah, Y., & Gusdiani, R. (2021). Penyusunan Standar Laporan Keuangan EMKM Untuk Pengajuan Kredit Pinjaman Kepada Perbankan Pada Perusahaan Alif Production. Jurnal Aplikasi Bisnis Kesatuan, 1(2), 241–252. https://doi.org/10.37641/jabkes.v1i2.1341
Manalu, B. S., Hamidi, H., & Siregar, Y. (2023). Pengaruh Pemahaman Akuntansi, Sosialisasi SAK EMKM dan Motivasi Kerja Terhadap Implementasi SAK EMKM di Kecamatan Sagulung. Jurnal Equilibiria, 10(2), 144–156.
Namira, A., Azmi, I. N., & Indah, D. P. (2024). Implementasi Sak Emkm Pada UMKM di Kota Pontianak (Studi Kasus Pada FT Laundry). Jurnal Akbis, 8(2).
Nopangga, K., Surono, S., K, E. N., Sari, F., & Aziz, T. (2021). Analysis of the Implementation of EMKM Financial Accounting Standards in the Preparation of Financial Reports on MSMEs, Micro, Small and Medium Entities (Case Study of Strawberry Delight in Cirebon City). International Journal of Economics, Business and Accounting Research (IJEBAR), 5(3), 1278–1290. https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/IJEBAR
Novatiani, R. A., Sari, D., Nuryaman, Asikin, B., Yuniarti, R., & Novianto, R. A. (2023). Pengaruh Pemahaman Akuntansi Terhadap Implementasi SAK EMKM (Survei pada UMKM Kuliner di Kota Bandung). Jurnal Ekonomi Dan Manajemen Teknologi, 7(1), 113–119. https://doi.org/10.35870/emt.v7i1.777
Nugraheny, D. E., & Setuningsih, N. (2024). Jokowi: Jumlah UMKM Kita 65 Juta dan Penyerapan Tenaga Kerja 97 Persen. Kompas.Com. https://nasional.kompas.com/read/2024/03/07/16040301/jokowi-jumlah-umkm-kita-65-juta-dan-penyerapan-tenaga-kerja-97-persen
Nurhidayanti, F. (2019). Pengaruh Pemahaman Teknologi Informasi, Latar Belakang Pendidikan Pemilik, Umur Usaha, Dan Persepsi Kemudahan Umkm Terhadap Implementasi Sak-Emkm Pada Umkm Di Kecamatan Kramat Kab Tegal. In Universitas Pancasakti Tegal.
Parhusip, K., & Herawati, T. D. (2020). Pengaruh Sosialisasi SAK EMKM, Tingkat Pendidikan Pemilik, Persepsi Pelaku UMKM, dan Pemahaman Akuntansi Terhadap Implementasi SAK EMKM Pada UMKM di Kota Malang. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 8(2), 1–21.
Patricia, S. (2020). Terkena PHK, Mereka Kini Bangkit Menjadi Pelaku Usaha. Kompas. https://www.kompas.id/baca/ekonomi/2020/11/14/terkena-phk-mereka-kini-bangkit-menjadi-pelaku-usaha
Rabianti, R., & Heniwati, E. (2024). Analisis Penerapan Akuntansi Berdasarkan SAK EMKM Pada UMKM Bengkel Motor. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan Kontemporer, 7(2).
Rachmania, D. A., Nurfauziah, T., & Desyana, G. (2024). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Laporan Keuangan (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Tahun 2020-2022). Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research, 8(4), 750–762. https://doi.org/10.52362/jisamar.v8i4.1636
Rahardyan, A. (2022). Dear UMKM, Benahi Pencatatan Keuangan Biar Pengajuan KUR Lancar. Bisnis.Com. https://finansial.bisnis.com/read/20220202/55/1496085/dear-umkm-benahi-pencatatan-keuangan-biar-pengajuan-kur-lancar
Rismawandi, R., Lestari, I. R., & Meidiyustiani, R. (2022). Kualitas SDM, Persepsi Pelaku UMKM, Pemahaman UMKM, Sosialisasi SAK EMKM Terhadap Implementasi SAK EMKM. Owner, 6(1), 580–592. https://doi.org/10.33395/owner.v6i1.608
Riyanti, B., & Pramono, J. (2022). Improving The Implementation Of SAK EMKM Through Provision Of SAK EMKM Socialization, Accounting Training And Accounting Understanding. ProBank: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan, 7(2), 144–153. http://e-journal.stie-aub.ac.id/index.php/probank
Ruwanti, G., Syahdan, S. A., Lisdayanti, L., & Boedi, S. (2022). Implementasi SAK Entitas Mikro Kecil dan Menengah di UMKM Kota Banjarmasin. Owner: Riset & Jurnal Akuntansi, 6(3), 3237–3250. https://doi.org/10.33395/owner.v6i3.1036
Sianipar, R. S. D. P., Rafa, W. D., & Haryono, H. (2024). Penerapan SAK EMKM Pada UMKM Studi Kasus di Kota Pontianak. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 21(2), 177–184.
Siswanti, T., & Suryati, I. (2020). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil dan Menengah (SAK EMKM) dalam Penyusunan Laporan Keuangan (Study Kasus pada UMKM Kecamatan Makasar, Jakarta Timur). INOBIS: Jurnal Inovasi Bisnis Dan Manajemen Indonesia, 3(3), 434–447. https://doi.org/10.31842/jurnalinobis.v3i3.149
Wardani, R. P., & Hartanto, S. (2022). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penerapan SAK-EMKM pada UMKM Anggota CU Prima Danarta. Jurnal Online Insan Akuntan, 7(1), 89–102.
Wati, M. S. S. (2021). Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Pemahaman Pelaku UMKM Dalam Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK EMKM (Studi Empiris UMKM di Kecamatan Kepenuhan Hulu Kabupaten Rokan Hulu). In Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim. Riau.
Wulandari, D., & Arza, F. I. (2022). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Implementasi SAK EMKM pada UMKM Kota Padang. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 4(3), 465–481. https://doi.org/10.24036/jea.v4i3.535
Copyright (c) 2024 JSMA (Jurnal Sains Manajemen dan Akuntansi)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Tanggunjawab Penulis
- Penulis menyajikan artikel penelitian atau hasil pemikiran secara jelas, jujur, dan tanpa plagiarisme.
- Penulis harus menunjukkan rujukan dari pendapat dan karya orang lain yang dikutip.
- Penulis bertanggungjawab atas konfirmasi yang diajukan atas artikel yang telah ditulis.
- Penulis harus menulis artikel secara etis, jujur, dan bertanggungjawab, sesuai dengan peraturan penulisan ilmiah yang berlaku.
- Penulis tidak keberatan jika artikel mengalami penyuntingan tanpa mengubah substansi